Polres Maros PAM Giat Ibadah Malam Perayaan Natal di Gereja HKBP Tamarunang Mandai Maros
Maros, Beritakotaonline-Personil.Polres Maros Beri pengamanan pada Giat Ibadah Perayaan Malam.Natal di Gereja HKBP di dusun Tamarunang Desa baji Mangai Kecamatan Mandai Maros pada hari Minggu tanggal 24 Desember 2023 sekira pukul 19.00 wita
Iptu Duddin Humas Polres Maros mengatakan bahwa kegiatan Perayaan Malam Natal bertempat di Gereja Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) di Dsn. Tamarunang Ds. Baji Mangngai Kec. Mandai Kab. Maros sedang berlangsung Ibadah Perayaan Malam Natal hadir sekitar 150 orang Jemaat Gereja HKBP yang dipimpin oleh Pdt. Tony Dominggus Sianturi, S.Th.
Adapun Tema pada pelaksanaan Perayaan Malam Natal yaitu : Donganta Ma Debata.
Dalam Pengamanan di gereja tersebut dari Personil.Polri 3 orang dan dari TNI 1 orang .
Pada malam Natal di gereja HKBP Dusun Tarunang ,berlangsung situasi dalam keadaan aman.dan kondusif. Ujar Iptu Duddin.Humas Polres Maros. (Syamsulbakhri.AS).